๐Ÿ‘‹ Introduction

Introduction

Selamat datang di dokumentasi TipTap.

Apa itu TipTap?

TipTap. Penyedia widget interaktif penghubung antara penonton dan streamer.

Ingin streaming dengan tampilan yang lebih ekspresif? Tampilan desain widget yang kamu banget? Efisien integrasi ke streaming software OBS? TipTap jawabannya. Template dengan banyak pilihan desain dan fitur kostumisasi yang lebih leluasa membuat TipTap lebih baik dari alternatif lain.

TipTap memberikan kebebasan kepada kamu untuk menghasilkan konten yang lebih baik.

Belajar cara pakai

Lihat integrasi OBS dan TipTap lebih lanjut disini.

Fitur Utama

FiturDeskripsi
3% Potongan. Terendah DiindustriSetiap bulan, untuk 1000 tip pertama TipTap hanya memotong 3% dari setiap tip yang masuk dan akan reset kembali untuk bulan selanjutnya. Setelah 1000 tip pertama ini, 5%.
Link in BioMasukkan link/tautan tentang kamu, website, sosial media, atau proyek yang kamu kerjakan. Atur tautan pada halaman sections
OBS-TipTap IntegrasiMemudahkan dan efisienkan pekerjaanmu dengan integrasi penuh ke software streaming.
Template BergayaAda banyak template yang dapat pengguna pilih untuk menyesuaikan gaya stream yang diinginkan.
Kustomisasi WidgetPengaturan desain yang membebaskan
Pilihan WidgetWidget dasar yang menyesuaikan kebutuhan streamer modern seperti goal, alert, leaderboard, timer marathon, dan activity.
Kontrol WidgetMemberikan panel kontrol agar pengguna dapat mengendalikan widget-widgetnya.
Moderasi PesanFilter kata-kata yang tidak diinginkan, dan moderasi tindakan yang pengguna inginkan.
WebhookKirimkan notifikasi ke aplikasi mu saat terdapat tip baru dan leaderboard baru.
Halaman Profil / Your PageMenampilkan sections yang beragam yang membuat halaman profil lebih variatif dan personalisasi.

Glosarium

Istilah yang sering ditemui dalam dokumentasi ini adalah;

FiturDeskripsi
OBSOpen Broadcaster Software, sebuah software open-source yang umum digunakan streamer. Program ini menjadi acuan referensi pada dokumentasi ini.
WidgetKomponen kecil yang dapat ditambahkan ke dalam tampilan siaran langsung. Ini termasuk penghitung, grafik, tampilan chat, dan elemen lainnya yang memperkaya pengalaman siaran dengan informasi tambahan dan interaktivitas.
TTS (Text-to-Speech)Teknologi yang mengubah teks tertulis menjadi suara. TTS mampu menghasilkan pembacaan otomatis teks dalam bentuk suara manusia.
Halaman ProfilHalaman kunjungan untuk pengguna TipTap.
Preview data/previewData yang diberikan hanya sebagai mock atau sementara, dapat diubah, tidak nyata.
Realtime data/realtimeData yang diberikan semirip mungkin dengan kenyataan.